Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmasari062 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
>>> Jαwαвαη ධ
bagian orientasi
karena baru menggambarkan kisah atau kejadian awal sebelum perumitan peristiwa
>>> Pεмвαнαδαη ධ
Orientasi dalam cerita inspiratif berisi layaknya cerita biasa, yaitu pengenalan tokoh, suasana, waktu, tempat, karakter tokoh, dan lainnya. Setelah bagian orientasi akan dilanjutkan pada bagian perumitan peristiwa. Sebelumnya, apakah kamu tahu cerita inspiratif? Cerita inspiratif adalah cerita yang mengandung nilai-nilai yang dapat menginspirasi pembaca dan menyentuh hati.
Berikut adalahs struktur cerita inspiratif :
- Orientasi
- Perumitan peristiwa
- komplikasi
- resolusi
- koda
>>> Dεταil ධ
mapel : bahasa indonesia
kelas : 9 SMP
bab : 6 - menyusun cerita inspiratif
kode soal : 1
Kode kategorisasi : 9.1.6
- Colourfulway ♡ -
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Colourfulway dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 06 Jun 22