Waktu berlalu, musim salju pun tiba. Semua tumbuhan layu dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari muizarif7 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Waktu berlalu, musim salju pun tiba. Semua tumbuhan layu dan tidak dapat menghasilkan makanan untuk penghuni hutan. Semua makanan di hutan habis tidak tersisa. Belalang pun kelaparan. Ia sempat melihat rumah Semut yang memiliki banyak cadangan makanan. Belalang pun menyadari jika Semut sebelumnya telah mempersiapkan diri untuk musim salju ini. Semut bekerja keras untuk menyiapkan cadangan makanan melewati musim salju tersebut. Pada akhirnya, Semut dapat melewati musim salju dan melihat musim semi hadir kembali. Kutipan teks fabel tersebut termasuk bagian struktur....Harus dijawab. Pilihan tunggal. (2 Poin) Orientasi Komplikasi Konflik Resolusi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Komplikasi

Penjelasan:

Karena komplikasi adalah hubungan sebab akibat sehingga muncul masalah mencapai memuncak.

Komplikasi dimulai dari munculnya masalah sehingga masalah mencapai memuncak.

semoga membantu

maaf kalau salah:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melviorisman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Jul 21