Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan baik.1. Sebutkan struktur teks

Berikut ini adalah pertanyaan dari licalanhilkck pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan baik.1. Sebutkan struktur teks tanggapan dengan benar.

2. Sebutkan strutur teks cerita inspiratif dan jelaskan.

3. Buatlah kalimat yang menngunakan keterangan waktu.

4. Buatlah 2 contoh kalimat menggunakan kopula.

5. Buatlah kalimat menggunakan konjungsi.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

struktur teks tanggapan

1.evaluasi:berisi tanggapan atau komentar yang

baik

2.data deskripsi:berisi data penjelasan atas

pendapat yang di sampaikan

pada evaluasi

3.penegasan ulang:berisi pengulangan kembali

pendapat yang disampaikan

pada evaluasi

struktur cerita inspiratif

1.orientasi

2.perumitan peristiwa

3.komplikasi

4.resolusi

5.koda

no 3.

contoh:ibu sudah menjenguk kakek beberapa

hari yang lalu

4.-kado itu adalah hadiah ualng tahunku yang ke

14 tahun

-jaket itu adalah pemberian dari ayahku

5.-Ando dan Andi adalah saudara kembar

-perintah mengatakan bahwa kondisi covid

19 ini harus selalu menjaga kesehatan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh inartll28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21