Contoh struktur teks laporan hasil observation tema otomotif

Berikut ini adalah pertanyaan dari kikijepara65 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh struktur teks laporan hasil observation tema otomotif

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut struktur dari teks laporan observasi dengan tema otomotif:

  • Pernyataan umum: Berisi pengertian dan pembahasan otomotif secara umum.
  • Deskripsi bagian: Menjelaskan jenis dan macam otomotif.
  • Deskripsi manfaat: Menjelaskan kegunaan, kelebiah dan manfaat dari otomotif.

Pembahasan

Teks laporan hasil observasi tentang otomotif merupakan teks yang berisi laporan tentang otomotif berdasarkan pengamatan yang telah dilakukan. Kita bisa menuliskan hasil pengamatan menggunakan struktur seperti yang sudah dijelaskan pada bagian jawaban di atas. Teks laporan hasil observasi bersifat objektif, yang artinya hasil yang ditulis sesuai dengan apa yang didapatkan di lapangan. Teks juga bersifat informatif yang artinya informasi yang ada di dalamnya berguna dan bermanfaat bagi para pembaca.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang ciri-ciri kebahasaan teks laporan yomemimo.com/tugas/51775190

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikapuji18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Nov 22