Berikut ini adalah pertanyaan dari tonyhartadi pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
akibat :
• sering berselisih paham
• Mudah terjadi pertengkaran atau perselisihan
• Kehidupan menjadi tidak tenteram
• Mudah terkena hasutan / di adu domba
• putusnya tali silaturahmi
• saling buruk sangka
• tidak ada sikap gotong royong atau kerjasama
• pudarnya rasa peduli atau simpatik terhadap sesama
• berkurangnya sikap toleransi
• munculnya konflik bernuansa rasis
sebab :
• iri hati / dengki
• individualis
• intoleran
• etnosentrisme
• keras kepala ( tidak mau menerima pendapat orang lain )
• tidak bertanggung jawab
• tidak jujur
• egoisme
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vivindanz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 15 Jul 21