Negara Indonesia memiliki beragam komoditi yang dapat digunakan sebagai sumber pangan.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ramaacharuzt19 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Negara Indonesia memiliki beragam komoditi yang dapat digunakan sebagai sumberpangan. Namun, ketergantungan terhadap beberapa dagangan tersebut menyebabkan
Indonesia melakukan import untuk memenuhi kebutuhan pangan masyarakat.
Keterbatasan pengetahuan mengenai pemanfaatan bahan pangan lokal yang ada,
merupakan masalah yang harus diatasi. Idealnya masyarakat Indonesia dapat
mengkonsumsi beragan jenis bahan pangan serta perlu memanfaatkan bahan pangan
lokal tersebut dengan baik.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

izin menambahkan

Semuanya berbalik lagi kepada Sumber Daya Manusia yang ada di negara ini.Sumber Daya Manusia yang masih kurang pengetahuan perlu diperhatikan karena jika sampai terus menerus membiarkan semuanya tidak akan baik.Sumber Daya Manusia yang masih kurang tau tentang teknologi seharusnya perlahan diajarkan dengan pelan pelan, tentunya dengan pemanfaatan teknologi yang tepat maka sumber daya manusia yang ada akan semakin maju dan terdepan.

Mengapa kita selalu melakukan import sedangkan banyak sekali makanan yang tersedia.

Maka semuanya berbalik lagi kepada Sumber Daya Manusia dan kepada pemerintah karena kurangnya sosialisasi di era di gital ini

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cililincililin7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21