Jenis teknik penggambaran tokoh secara dramatik adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari kharismadwinoviani pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jenis teknik penggambaran tokoh secara dramatik adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

TEKNIK DRAMATIK MERUPAKAN TEKNIK PENOKOHAN YANG MENYAJIKAN SIFAT SEORANG TOKOH DALAM BACAAN MELALUI CARA TIDAK LANGSUNG SEPERTI PENGGAMBARAN KARAKTER FISIK TOKOH, INTERAKSI TOKOH DENGAN LINGKUNGAN SEKITARNYA, CARA BERBICARA, CARA BERPIKIR, CARA MENGATASI MASALAH, ATAU CARA LAINNYA.

teknik dramatik >>> cakapan; tingkah laku; pikiran dan perasaan; arus kesadaran; reaksi tokoh; reaksi tokoh lain; pelukisan latar, dan; pelukisan fisik.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cesiadiva13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jul 21