Dalam strategi menghadapi ancaman dalam bidang ekonomi, cita-cita ekonomi nasional

Berikut ini adalah pertanyaan dari febryelbana4873 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam strategi menghadapi ancaman dalam bidang ekonomi, cita-cita ekonomi nasional yang berdasarkan ekonomi kerakyatan mengutamakan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ancaman dalam bidang ekonomi adalah segala jenis usaha dan kegiatan, baik itu yang berasal dari luar maupun dalam negeri, yang dinilai mengancam dan membahayakan keamanan finansial, serta pertumbuhan ekonomi nasional bangsa Indonesia. Cita-cita ekonomi nasional yang berdasarkan ekonomi kerakyatan mengutamakan pemenuhan kesejahteraan seluruh rakyat Indonesia. Usaha pemerintah dalam memenuhi kesejahteraan seluruh rakyat Indonesia adalah meningkatkan taraf hidup masyarakat supaya menjadi warga yang mempunyai pekerjaan dan tidak menganggur lagi.

Jadi, dalam strategi menghadapi ancaman dalam bidang ekonomi, cita-cita ekonomi nasional yang berdasarkan ekonomi kerakyatan mengutamakan pemenuhan kesejahteraan seluruh rakyat Indonesia.

Penjelasan:

JADIKAN JAWABAN INI TERBAIK

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CrazybloxGames dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Jun 22