Berikut ini adalah pertanyaan dari NikolasJalu pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Selamat Malam Kakak² yang baik dan pintar, Sebenarnya saya sudah muak dengan soal Try out OSN ini yang membuat kepala dan tangan saya capek, tapi ini adalah kompetisi yang harus saya lakukan agar menambah pengalaman saya, Jadi tolong bantu kerjakan dan berilah cara² yg detail agar saya mengerti : )
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1/10302
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Observasi:
Tips: Observasilah soal. Cari sesuatu yang tersembunyi.
6= 2 × 3
Kan suku pertama, n= 1
6= (1+1)×(1+2)
Maka, Un= 1/(n+1)(n+2)
U100= 1/(100+1)(100+2)
= 1/(101)(102)
= 1/10302
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kelvinho018527 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 06 Sep 22