Makna dari vaksinasi dan diagnosis dini

Berikut ini adalah pertanyaan dari acehrojer7 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Makna dari vaksinasi dan diagnosis dini

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Vaksinasi disebut juga imunisasi adalah pemberian vaksin ke dalam tubuh seseorang untuk memberikan kekebalan terhadap penyakit tersebut. Kata vaksinasi berasal dari bahasa Latin vacca yang berarti sapi - diistilahkan demikian karena vaksin pertama berasal dari virus yang menginfeksi sapi

Yang dimaksud Deteksi Dini adalah Usaha-usaha untuk mengetahui ada tidaknya - kelainan atau Kerusakan fisik atau gangguan perkembangan mental atau Perilaku anak - yang menyebabkan Disabilitas secara dini dengan menggunakan metode perkembangan anak.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diandraadi494 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 29 Jun 21