Berikut ini adalah pertanyaan dari rianganteng18 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
tolong ya kk jawabannya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Personification
puisi:Debur ombak
semenjak pagi ini
ombak datang dengan cara yang indah
ia pun bernyanyi
memecah suasana sunyi
disini aku termangu
menyaksikan sebuah keagungan
yang terpapar dibentangan alam
oh,
betapa besarnya dirimu,lautan
betapa indahnya dirimu,gelombang
betapa renyahnya dirimu,ombak
jadikan diriku
seorang perindu
pada pencipta mu
tentunya ada yang maha indah
di setiap keindahan ini
2.Metafora
puisi:Rembulan
kamu
adalah rembulanku
indah meski di kegelapan
bercahaya menambah keindahan
dan kamu begitu rendah hati
menyembunyikan diri
saat surya mengisi hari
3..Alegori
puisi:Tabah
dan dia terus melangkah
tekadnya begitu kuat
bagaikan batu karang
yang tak hancur
walau diamuk badai
hidup ini harus berjuang
jangan patah walaupun kalah
jangan mundur walaupun hancur
jangan rebah walaupun lelah
Penjelasan
semoga membantu
jangan lupa like dan kasih bintang
maaf ya klau slah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nabilaaini587 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Jul 21