cari lah 1 contoh teks ulasan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aldifajar974 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Cari lah 1 contoh teks ulasan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Contoh Teks Ulasan Novel

Menemuimu Dalam Do’a adalah novel karya Hamida Surya. Tokoh utama di dalam novel ini bernama Indah. Diceritakan dalam novel, Indah ingin melupakan mantan kekasihnya. Setiap hari ia masih selalu terbayang kenangan manis bersama sang mantan kekasih. Berbagai cara ia lakukan. Mulai dari mengisi hari-harinya dengan kesibukan hingga membuka hati untuk lelaki lain. Namun, semua sama saja.

Indah merupakan seorang gadis berumur 19 tahun. Ia hidup di keluarga yang tercukupi. Ia menjalani hidup layaknya gadis belia pada umumnya. Namun, semuanya berubah saat ia bertemu dengan Galih. Pertemuan itu terjadi di dunia maya. Perkenalan yang tak sengaja itu ternyata membuka kisah baru dalam hidupnya. Terlebih lagi, ternyata Galih adalah sepupu sahabat Indah.

Pendekatan yang dijalin mengantarkan mereka ke hubungan yang dinamakan pacaran. Namun, dewi fortuna nyatanya tak berpihak kepada mereka. Hubungan itu harus kandas setelah setahun terjalin. Dengan putusnya hubungan itu, mereka saling menjauh. Menjalani kehidupan masing-masing seperti sebelum saling mengenal.

Indah sibuk dengan akademiknya. Begitu pun Galih. Hingga pada akhirnya, mereka menjalin hubungan baru dengan orang lain tentunya. Mereka semakin jauh. Tetapi cinta lama itu tetap tersimpan rapi dalam hati dan memori. Empat tahun berlalu, mereka saling bersapa lagi. Sapaan itu tetap terjadi di dunia maya. Seperti pertemuan mereka yang pertama kali.

Contoh Teks Ulasan Film

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh viaaprillia84015 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21