Kerjasama negara² *ASEAN* yang menekan pada kesejahteraan golongan berpenghasilan rendah

Berikut ini adalah pertanyaan dari abid12321goreng pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kerjasama negara² *ASEAN* yang menekan pada kesejahteraan golongan berpenghasilan rendah dan penduduk pedesaan melalui perluasan kesempatan kerja produktif dengan pembayaran wajar menunjukan kerja sama di bidang pembangunan...?A. Ekonomi
B. Sosial
C. Politik
D. Budaya

.Jawab ya ada lima puluh lima Poin.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

b. Sosial

Pembahasan

karena kerjasama ini meningkatkan keadilan sosial dan perbaikan hidup masyarakat ASEAN dan menekan pada kesejahteraan golongan berpenghasilan rendah dan penduduk pedesaan melalui perluasan kesempatan kerja produktif dengan pembayaran wajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 13 May 21