Berikut ini adalah pertanyaan dari neloyohan pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2.apa artinya informasi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
-apa artinya koran:
Jawab: Koran (dari bahasa Belanda: Krant, dari bahasa Prancis courant) atau surat kabar adalah suatu penerbitan yang ringan dan mudah dibuang, biasanya dicetak pada kertas berbiaya rendah yang disebut kertas koran, yang berisi berita-berita terkini dalam berbagai topik.
-apa artinya informasi:
Jawab: Informasi adalah sekumpulan data atau fakta yang dikelola menjadi sesuatu yang bermanfaat bagi penerimanya.
Semoga Bermanfaat Ya.
_-$-$-$_-_-_-_-
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh septiansah77 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Jul 21