Apa yang dimaksud dengan teks eksplanasi ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nyandidianprihantoro pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang dimaksud dengan teks eksplanasi ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembahasan

Teks eksplanasi adalah teks yang menjelaskan hubungan peristiwa atau proses terjadinya sesuatu dan seperti : Peristiwa, Kejadian, Fenomena dan dll.

Struktur Teks eksplanasi :

  • Pernyataan umum, sebuah pernyataan tentang suatu hal yang biasanya bersifat umum.
  • Dereran penjelas, bagian isi dari teks eksplanasi yang berisi tentang fenomena terjadi atau peristiwa terjadi
  • interpretasi, kesan yang kita berikan terhadap sebuah informasi atau data atau bisa disebut paragraf penutup

Pelajari Lebih Lanjut :

  • Jenis teks pada bacaan diatas adalah ....

yomemimo.com/tugas/46170864

  • Tentukan struktur teks eksplanasi dalam teks tersebut!

yomemimo.com/tugas/47500790

  • teks tersebut termasuk teks eksplanasi pada bagian ?

yomemimo.com/tugas/46642879

Detail Jawaban

Mata Pelajaran : Bahasa indonesia

Kelas : 11 SMA

Materi : Bab 2 - Analisis Teks Eksplanasi

Kata kunci : Teks eksplanasi

Kode soal : 1

Kode kategorisasi : 11.1.2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Azkadigdaya1407 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 08 Apr 22