Penulis menyadari bahwa karya tulis ini masih jauh dari sempurna.

Berikut ini adalah pertanyaan dari eilanalan9720 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Penulis menyadari bahwa karya tulis ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis mengharap kritik dan saran yang membangun dari semua pihak. Kutipan karya tulis tersebut terdapat di bagian

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kata Pengantar

Penjelasan:

Kata pengantar pada sebuah karya tulisan biasanya terletak di Bagian awal setelah Judul karya tulis tersebut,pada kata pengantar bisa kita lihat ada kata kata penulis,sepertik

  1. terimakasih kepada tuhan yg maha esa
  2. terimakasih kepada para pembaca
  3. terimaksih kepada para orang yg terlibat dalam pembuatan karya tulis,
  4. ada juga penulis meminta saran atau kritik dari para pembaca

Kata pengantar sangat penting dalam struktur karya tulis,kata pengantar dpt membuat interaksi penulis kepada para pembacanya,penulis tentu saja mengharapkan saran agar karya tulis selanjutnya lebih baik

Jadi jawaban pada soal diatas adalah Kata pengantar

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

Mapel : Bahasa Indonesia

Kelas : 8

Materi : Karya tulis

Rincian : Kata pengantar

maaf jika salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FaisJefli9925 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21