kalimat berikut!- Ragam karya sastra Indonesia menurut bentuknya terdiri atas

Berikut ini adalah pertanyaan dari Riskaoctaviaaa283 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kalimat berikut!- Ragam karya sastra Indonesia menurut bentuknya terdiri atas puisi, prosa, prosa liris, dan drama.
Perhatikan kalimat
a. Beberapa orang penelaah sastra Indonesia telah mencoba membuat babakan waktu ( periodisasi
sastra) sejarah sastra Indonesia.
Periodisasi sastra yang dikemukakan H.B. Jassin adalah Sastra Melayu dan Sastra Indonesia Modern
Salah satunya adalah H.B. Jassin.
Tiap ragam karya sastra Indonesia dari setiap periode itu mengalami perkembangan.
utkan kalimat - kalimat diatas menjadi paragraf yang padu!
· Anakku tidak sekolah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menyusun kalimat agar menjadi kalimat yang padu.

Penjelasan:

Kalimat yang seharusnya ialah :

a. Tiap ragam karya sastra Indonesia dari setiap periode itu mengalami perkembangan.

b. Beberapa orang penelaah sastra Indonesia telah mencoba membuat babakan waktu (periodisasi sastra) sejarah sastra Indonesia.

c. Salah satunya adalah H.B. Jassin

d. Periodisasi sastra yang dikemukakan H.B Jassin adalah Sastra Melayu dan Sastra Indonesia Modern.

Semoga bermanfaat :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Krhisna5431 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21