Berikut ini adalah pertanyaan dari soniarimadiani07 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3.jelaskan jenis paragraf dalam teks tersebut
4.menuritmu,mengapa teks tersebut masuk kedalam bentuk teks eksposisi
5.buatlah simpulan teks tersebut berdasarkan gagasan utama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. -Gagasan pokok paragraf 1: Faktor yang menyebabkan rumah nyaman dan cara memelihara kebersihan lingkungan rumah.
-Gagasan pokok paragraf 2: Pemeliharaan lingkungan disekitar rumah dapat dilakukan dengan berbagai cara.
-Gagasan pokok paragraf 3: Hal yang terjadi apabila kita menjaga kebersihan lingkungan.
2. -Rumah yang berada dilingkungan yang bersih akan membuat kita nyaman.
-Dalam meningkatkan kerjasama dalam menjaga lingkungan rumah maka hubungan warga akan semakin baik.
-Kebersihan lingkungan rumah berpengaruh terhadap lingkungan sekolah.
3. Paragraf eksposisi.
4. Karena memaparkan pengertian, langkah-langkah, metode atau cara untuk menjaga kebersihan lingkungan rumah.
5. Rumah yang bersih akan membuat kita nyaman. Banyak cara yang dapat kita lakukan untuk memelihara lingkungan rumah, seperti membersihkan lingkungan sekitar rumah, melaksanakan kegiatan kerja bakti, mrnyapu halaman, membersihkan selokan dan menanam pohon. Kebersihan rumah akan membawa pengaruh besar.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh icazahronew dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 01 Jan 22