Bacalah teks berikut!(1) Oding sedang berlibur di rumah kakeknya. Rumah

Berikut ini adalah pertanyaan dari tanamerita pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bacalah teks berikut!(1) Oding sedang berlibur di rumah kakeknya. Rumah itu besar dan tua. Ruang tamunya luas. Ruang
tengahnya lebar. Kamar tidurnya banyak. Kakek dan Nenek tidur di kamar tengah. Kamar yang lainnya
kosong. Rumah ini adalah rumah warisan.
(2) "Mengapa tadi malam, kau mengigau?" tanya Kakek pada pagi harinya.
"Tidak, Kek, tidak mengigau. Benar-benar ada yang mempermainkan jendela."
(3) "Kau lihat sesuatu?"
(4) "Tidak, Kek. Tapi, malam nanti Kakek tidur denganku, ya," rajuk Oding.
Bukti tokoh Oding seorang yang penakut terdapat pada bagian ....
A. (1)
B. (2)
C. (3)
Perhatikan kutipan teks drama berileut!
Maya : Pokoknya, Ibu harus setuju!
Ibu : (menarik napas panjang kecewa) Dengan apa Ibu membayarnya?
Maya : (terkejut dan gugup) Kan, masih lama, Ibu.
Ibu : Biaya kursus cukup besar, Maya.
Maya
: [...]
Ibu
: (dengan tersenyum) Nah, begitu. Ini baru putri Ibu.
Dialog yang tepat untuk melengkapi bagian rumpang kutipan teks tersebut adalah ....
A. Coba kamu mengerti kondisi Ibu.
C. Iya deh, Maya turuti nasihat ibu.
B. Kita sekarang lagi kesulitan.
D. Baiklah Ibu akan beli yang baru.
Bahasa Indonesia U- 2007​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

B

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh daniarif013 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21