buatlah 10 soal pilihan ganda hidrokarbon(alkana,alkena,alkuna)​

Berikut ini adalah pertanyaan dari bot516237 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buatlah 10 soal pilihan ganda hidrokarbon(alkana,alkena,alkuna)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Soal Kimia Alkana, Alkena, Alkuna Pilihan Ganda dan Jawabannya No. 1-5

Soal No. 1

Senyawa alkana yang mempunyai titik didih paling rendah adalah ….

A. metana

B. etana

C. propana

D. nonana

E. dekana

Jawaban: A. metana

Soal No. 2

Senyawa di bawah ini yang berwujud gas pada suhu kamar adalah …..

A. propana

B. pentana

C. heptana

D. oktana

E. dekana

Jawaban: A. propana

Soal No. 3

Reaksi pertukaran atom H dengan atom lain disebut reaksi ….

A. eliminasi

B. subtitusi

C. adisi

D. oksidasi

E. reduksi

Jawaban: B. subtitusi

Soal No. 4

Perhatikan beberapa reaksi senyawa karbon berikut!

Persamaan Reaksi

Jenis reaksi eliminasi ditunjukkan oleh persamaan reaksi angka ….

A. 1

B. 2

C. 3

D. 4

E. 5

Jawaban: B. 2

Soal No. 5

Perhatikan rumus struktur senyawa hidrokarbon berikut!

Mgid

Mgid

FITEXPERT

Siswi Jenius Jakarta Temukan Obat Bakar Lemak 7 Kg Sehari

PELAJARI LEBIH→

4-metil-2-pentena

Nama senyawa hidrokarbon yang merupakan isomer senyawa tersebut adalah ….

A. 2-metilheksana

B. 3-metil-1-butena

C. 2-metil-2-pentena

D. 2-metil-2-heksena

Pelajari Juga: 10 Contoh Soal Keselamatan Kerja di Laboratorium Fisika

E. 3-metil-1-heksena

Jawaban: C. 2-metil-2-pentena

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh intanprihatiningtyas dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21