Berikut ini adalah pertanyaan dari nazlanabila78 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
8.Bacalah wacana berikut!
50 Hari Bertualang di Tanah Papua
Kali ini saya melakukan petualangan di tanah Papua. Banyak sekali pengalaman yang
saya proleh saat melakukan petualangan. Selama bertualang saya berusaha mencari tahu
tentang keindahan alam dan keanekaragaman adat istiadat masyarakat Papua. Saya berada di
tanaah Papua selama 50 hari dari 27 April - 3 Juni 2018.
Saya berangkat bersama-sama Tim Jejak Petualang, Petualangan Bahari, dan
Petualngan Liar. Saya, Tim Jejak Petualang, Petualang Liar, Petualang Bahari berangkat
menuju tanah Papua pada tanggal 27 April 2018. Saya berangkat penuh semangat. Saaya dan
rombongan berkumpul di Bandara Soekarno-Hatta.
Setelah beberapa jam melakukan perjalanan, akhirnya saya dan rombongan tiba di
Papua. Saya dan rombongan segera menuju ke Waigeo. Waigeo merupakan sebuah pulau di
Papua Barat. Selama ini Waigeo dikenal sebagai pulau cagar alam dengan berbagai spesies
endemik yang hidup bebas di alam yang asri. Waigeo juga menyimpan cerita tentang zaman
batu di daratan Papua. Waigeo merupakan titik awal petualangan saya dan rombongan di tanah
Papua. Di Waigeo saya dapat melihat keindahan alam Waigeo. Konon gua batu itu digunakan
sebagai rumah sekaligus makam penduduk Papua kuno. Saya menyukai waigeo selama
beberapa hari.
dst.
Disadur: http//jejak ptualang.co.id
Wacana tersebut adalah jenis teks ...
A eksposisi
B. deskripsi
C. persuasi
D. narasi
50 Hari Bertualang di Tanah Papua
Kali ini saya melakukan petualangan di tanah Papua. Banyak sekali pengalaman yang
saya proleh saat melakukan petualangan. Selama bertualang saya berusaha mencari tahu
tentang keindahan alam dan keanekaragaman adat istiadat masyarakat Papua. Saya berada di
tanaah Papua selama 50 hari dari 27 April - 3 Juni 2018.
Saya berangkat bersama-sama Tim Jejak Petualang, Petualangan Bahari, dan
Petualngan Liar. Saya, Tim Jejak Petualang, Petualang Liar, Petualang Bahari berangkat
menuju tanah Papua pada tanggal 27 April 2018. Saya berangkat penuh semangat. Saaya dan
rombongan berkumpul di Bandara Soekarno-Hatta.
Setelah beberapa jam melakukan perjalanan, akhirnya saya dan rombongan tiba di
Papua. Saya dan rombongan segera menuju ke Waigeo. Waigeo merupakan sebuah pulau di
Papua Barat. Selama ini Waigeo dikenal sebagai pulau cagar alam dengan berbagai spesies
endemik yang hidup bebas di alam yang asri. Waigeo juga menyimpan cerita tentang zaman
batu di daratan Papua. Waigeo merupakan titik awal petualangan saya dan rombongan di tanah
Papua. Di Waigeo saya dapat melihat keindahan alam Waigeo. Konon gua batu itu digunakan
sebagai rumah sekaligus makam penduduk Papua kuno. Saya menyukai waigeo selama
beberapa hari.
dst.
Disadur: http//jejak ptualang.co.id
Wacana tersebut adalah jenis teks ...
A eksposisi
B. deskripsi
C. persuasi
D. narasi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B.deskripsi
semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh knainggolan120 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 22 Jul 21