analisis nilai nilai yang terkandung dalam cerita lutung kasarungjangan ngasal

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Analisis nilai nilai yang terkandung dalam cerita lutung kasarung


jangan ngasal ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Nilai yang terkandung dalam cerita Lutung Kasarung

Dalam kumpulan legenda Lutung Kasarung yang Sakti dan Kisah-kisah Terbaik Nusantara Lainnya nilai moral yang muncul berupa kejujuran, nilai-nilai otentik, kesediaan untuk bertanggung jawab, kemandirian moral, keberanian moral, kerendahan hati, serta realistik dan kritis

Penjelasan:

maaf kalo salah

tolong jadikan jawab an

Jawaban:Nilai yang terkandung dalam cerita Lutung Kasarung
Dalam kumpulan legenda Lutung Kasarung yang Sakti dan Kisah-kisah Terbaik Nusantara Lainnya nilai moral yang muncul berupa kejujuran, nilai-nilai otentik, kesediaan untuk bertanggung jawab, kemandirian moral, keberanian moral, kerendahan hati, serta realistik dan kritis.kesabaran dan kemurahan hati purbasari meski terkucilkan dari istana dan menerima dengan senang hati kebaikan seorang jelmaan kera sehingga pada akhirnya menemui kebahagiaan  Penjelasan:Pesan moral yang disampaikan dari cerita rakyat Lutung Kasarung antara lain:1. Kekuatan jahat bisa dikalahkan dengan keberanian dan kejujuran.2. Cinta yang tulus membuahkan hasil yang membahagiakan3. Cinta tidak memandang rupa dan fisik4. Cinta yang dimiliki Purbasari sangat tulus walaupun kecantikan yang dimilikinya sudah kembali tetapi kasih sayang dimilikinya bukan berkurang malah semakin bertambah. Dia tetap mencintai Lutung Kasarung walaupun sempat dihina oleh sang kakak.5. Memaafkan kesalahan orang lainPurbasari tetap memaafkan kesalahan kakaknya walaupun berulang kali disakiti bahkan nyawanya terancam6. Kebaikan dan kebenaran akan dapat mengalahkan kebatilan dan kesewenang-wenangan. Kebenaran pada akhirnya keluar sebagai pemenang.Sifat-sifat sirik dan dengki dan merebut kekuasaan dengan cara licik sering kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari.Kisah ini menunjukkan siapa yang berbuat jahat pasti binasa. Sedangkan yang baik pasti mendapatkan kebahagiaan dan berkah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh viaaprillia84016 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Feb 22