bagaimana sikap sosial anda jika anda menjadi seorang pemimpin sebut

Berikut ini adalah pertanyaan dari rarashindy882 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana sikap sosial anda jika anda menjadi seorang pemimpin sebut Dan jelaskan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Memiliki Sifat Jujur Adalah Salah Satu Contoh Kepemimpinan Yang Baik

Jujur bertanggung jawab dan tegas merupakan contoh sikap yang dimiliki oleh seorang pemimpin yang baik, selain itu dia juga harus bisa berkomunikasi dengan baik kepada timnya.Pemimpin Yang Baik Adalah Pemimpin Yang Bisa Komunikasi dengan Baik

Kejujuran adalah modal utama dan contoh dari seorang pemimpin yang baik”

Pemimpin 

Salah Satu Sikap Pemimpin Yang Baik Adalah Bersikap Adil

Mengapa seorang pemimpin harus bersikap adil? Agar seorang pemimpin bisa membuat tim yang baik sesuai dengan apa yang diharapkanSikap pemimpin yang adil akan lebih tahu pekerjaan apa yang pantas diberikan kepada karyawannya dan berapa gaji yang pantas diberikan kepada karyawan tersebut atas kerja kerasnya.

Dengan memiliki sikap ini, karyawan akan lebih menghormati Anda sebagai pemimpin, dan Anda akan lebih disukai oleh karyawan.

Mengapa seorang pemimpin

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diansaripbg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21