Berikut ini adalah pertanyaan dari tasiriasarumaha pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
nama produk
gambar yang menarik
kalimat iklan
keunggulan produk
harga produk
nomor telepon
alamat pengiklanan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Sebutkan unsur unsur iklan
-Kalimat deskriptif
-Kalimat persuasif
-Attention ( perhatian )
-Interest ( minat )
-Desire ( keinginan )
-Conviction ( rasa percaya )
-Action ( tindakan )
-Memiliki sasaran yang jelas tentang produk dan jasa yang ditawarkan.
Pembahasan :
Iklan adalah berita atau pesan untuk mendorong, membujuk khalayak ramai agar tertarik pada barang dan jasa yang sedang ditawarkan.
Iklan atau pariwara merupakan bagian penting dalam mempromosikan atau menawarkan suatu barang ataupun jasa.
Jenis-jenis iklan :
Iklan niaga merupakan jenis iklan yang dibuat untuk mempengaruhi khalayak agar tertarik untuk membeli, memiliki, dan menggunakan produk yang ditawarkan oleh pemasang iklan
Iklan layanan masyarakat merupakan jenis iklan yang dibuat untuk menarik perhatian masyarakat agar memiliki rasa simpati atau memberikan dukungannya terhadap hal yang sedang diiklankan.
Unsur-unsur iklan:
Kalimat deskriptif : kalimat yang berfungsi untuk menguraikan spesifikasi produk atau layanan yang akan diiklankan.
Kalimat persuasif : kalimat yang berfungsi untuk mengajak atau membujuk orang untuk memakai suatu produk atau layanan yang sedang diiklankan.
Attention ( perhatian ). Iklan yang baik harus dapat menarik perhatian masyarakat umum.
Interest ( minat ). Setelah mendapat perhatian, maka harus ditingkatkan menjadi minat sehingga timbul rasa ingin tahu secara rinci dalam diri konsumen.
Desire ( keinginan ). Suatu cara utuk menggerakkan keinginan suatu konsumen.
Conviction ( rasa percaya ). Untuk mendapatkan rasa percaya dalam diri konsumen, maka sebuah iklan harus ditunjang berbagai kegiatan peragaan seperti pembuktian atau sebuah kata-kata.
Action ( tindakan ). Tindakan merupakan tujuan akhir dari produsen untuk menarik konsumen agar membeli atau menggunakan produk dan jasanya.
Memiliki sasaran yang jelas tentang produk dan jasa yang ditawarkan. Sasaran dapat ditujukan pada anak", remaja, dewasa, maupun tua.
Pelajari Lebih Lanjut
Apakah fungsi iklan yomemimo.com/tugas/11696650
Apa yang dimaksud iklan dan jelaskan yomemimo.com/tugas/1075012
==================
Detail Jawaban
Kelas: 9
Mapel: Bhs Indonesia
Kategori: Iklan
Kode: 9.1.6
Kata Kunci: Unsur-unsur Ikan
Penjelasan :
Iklan atau dalam bahasa Indonesia formalnya pariwara adalah segala bentuk pesan promosi benda seperti barang, jasa, produk jadi, dan ide yang disampaikan melalui media dengan biaya sponsor dan ditunjukan kepada sebagian besar masyarakat.
douwdek0 dan 7 orang menganggap jawaban ini membantu
TERIMA KASIH
3
5,0
(4 pilih)
1
ressa049 avatar
Makasii kakk, ini sangat membantu(☆▽☆)
Masuk untuk menambahkan komentar
Ada pertanyaan lain?
CARI JAWABAN LAINNYA
TANYAKAN PERTANYAANMU
Pertanyaan baru di B. Indonesia
P,permisi kak tolong bantu ya... nanti ku kasih pin ok mksi sm² sekian terima jjk rl
Teks percakapan berubah menjadi narasi
Bacalah teks berikut!Tidak bisa, Pak. Ini Jakarta. Semua kebutuhan terus naik setiap tahun. SayaKaryawanmohon diusahakan bagaimana caranya agar kami d …
sebutkan manfaat batang singkong
2.pernyataan persuasif dalam kutipan pidato tersebut dinyatakan dengan kata.... A.tidak ternilai B.hendaknya C.sebaiknya D.seperti 3.kesimpulan dari t …
contoh ajakan berbentuk tersurat!
Apa fungsi air dalam pembangkit listrik tenaga air itu
Gagasan pokok dari bacaan diatas
Cermati kalimat berikut. Manfaat yang terkandung dalam terumbu karang dapat dikelompokkan menjadi dua yaitu adalah manfaat langsung dan manfaat tidak …
rangkuman bab 9 bahasa indo kelas 8Tolong dong rangkuman bab 9 kelas 8 bahasa indonesia Besok di kumpulin
Sebelumnya
Berikutnya
Penjelasan:
MAAF KALAU SALAH
SEMOGA MEMBANTU:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh edgar63 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Jul 21