Berikut ini adalah pertanyaan dari marufsaifudin12 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kata ganti orang pertama tunggal: (Saya, Aku, Hamba)
~ Aku akan membahagiakan orang tuaku yang sudah bekerja keras dengan cara selalu meraih peringkat satu di kelas.
Kata ganti petunjuk umum: (Ini, Itu)
~ Ini adalah mobil pribadi milik kakakku yang tinggal di Semarang.
Kata ganti tanya keadaan (Bagaimana, Mengapa)
~ Bagaimana proses terjadinya hujan?
Kata ganti tak tentu: (Seseorang, Sesuatu)
~ Kemarin ada seseorang mengantarkan beberapa dokumen resmi milik Ibumu.
~ Sepertinya dia menyembunyikan sesuatu yang tidak diketahui oleh orang tuanya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rubenalonsomanalu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 29 Jul 21