1. Pengertian kerangka karangan dalam proses menulis adalah ... .A.

Berikut ini adalah pertanyaan dari alifiaauditahaoxsore pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Pengertian kerangka karangan dalam proses menulis adalah ... .A. bahan-bahan yang akan digunakan di dalam kegiatan menulis

B. alat-alat yang akan digunakan di dalam kegiatan menulis

C. rencana atau rancangan yang berisi topik dan subtopik yang disusun secara sistematis

D. ide atau gagasan yang akan dikembangkan menjadi sebuah masalah yang akan ditulis

2. Penulisan resensi yang berfokus pada bagian yang sangat penting atau sangat menarik

adalah penulisan yang menggunakan teknik ... .

A. cutting and glueing

B. comparing

C. focusing.

D. Scanning

3. Resensi biasanya disusun dengan menggunakan pola sebagai berikut ... .

A. judul, perwajahan, pembukaan, pembahasan, penutup, identitas peresensi

B. perwajahan, judul, pembukaan, pembahasan, penutup, identitas peresensi

C. pembukaan, judul, perwajahan, pembahasan, penutup, identitas peresensi

D. identitas peresensi, judul, perwajahan, pembukaan, pembahasan, penutup

4. Resensi dapat diartikan sebagai ... .

A. tulisan dalam bentuk buku

B. tulisan yang berisi ulasan mengenai nilai sebuah buku

C. lukisan/gambar yang digunakan sebagai ilustrasi sebuah buku

D. lukisan/gambar yang digunakan sebagai sampul depan sebuah buku

5. Abstrak adalah ringkasan sebuah karya ilmiah yang disusun dengan memenuhi kriteria

sebagai berikut, kecuali ... .

A. disajikan dalam bentuk paparan informatif

B. bahasa yang digunakan lugas, singkat, padat, dan jelas

C. sekurang-kurangnya berisi masalah, tujuan, kesimpulan dan saran

D. riwayat hidup penulis

6. Membaca adalah kegiatan yang pertama kali harus dilakukan oleh seorang penulis

ringkasan. Kegiatan ini dilakukan untuk ... .

A. mengenali pengarang secara lebih dalam

B. memilah-milah bagian inti dan bukan inti

C. mengetahui tujuan penulis, pokok masalah atau tema tulisan

D. gaya yang digunakan penulis dalam tulisannya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.c

2.c

3.b

4.a

5.d

6.c

Penjelasan:

maaf klo salah, lebih baik pakai ppikiran sendiri aja:')

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tiara11910 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jul 21