Suku Baduy terbagi dalam duagolongan yaitu Baduy Dalam dan BaduyPerbedaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadsirojuddin pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Suku Baduy terbagi dalam duagolongan yaitu Baduy Dalam dan Baduy
Perbedaan yang paling
kedua suku ini terlihat dari ca
menjalankan aturan adat Jika Baduy
Dalam masih memegang teguh adat
dan menjalankan aturan adat dengan
baik sebaliknya tidak dengan Baduy
Luar Masyarakat Baduy Luar dianggap
sudah terpengaruh dengan budaya luar
Penggunaan barang elektronik dan sabun
diperkenankan oleh ketua adat, yang
disebut Jaro nenunjang aktivitas
gagasan utama pada teks tersebut?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Suku Baduy, Bersinergi Dengan Alam Menjaga Aturan Adat

Sebagai negara yang kaya akan seni dan budaya, Indonesia dihuni berbagai macam suku yang menetap di segala pelosok nusantara. Kearifan lokal serta adat istiadatnya menjaga kelestarian alam Indonesia hingga mampu terjaga dengan baik dan bersinergi dengan alam.

Penjelasan:

Sebagai negara yang kaya akan seni dan budaya, Indonesia dihuni berbagai macam suku yang menetap di segala pelosok nusantara. Kearifan lokal serta adat istiadatnya menjaga kelestarian alam Indonesia hingga mampu terjaga dengan baik dan bersinergi dengan alam. Nama Baduy terlesip diantara banyaknya suku yang ada di Indonesia. Kelompok etnis Sunda ini hidup bersama alam di Pegunungan Kendeng, Desa Kanekes, Kecamatan Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Banten.

Suku Baduy terbagi dalam dua golongan yang disebut dengan Baduy Dalam dan Baduy Luar. Perbedaan yang paling mendasar dari kedua suku ini adalah dalam menjalankan pikukuh atau aturan adat saat pelaksanaannya. Jika Baduy Dalam masih memegang teguh adat dan menjalankan aturan adat dengan baik, sebalMasyarakat Baduy Luar sudah terkontaminasi dengan budaya luar selain Baduy. Penggunaan barang elektronik dan sabun diperkenankan ketua adat yang di sebut Jaro untuk menopang aktivitas dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. Selain itu, Baduy Luar juga menerima tamu yang berasal dari luar Indonesia, mereka diperbolehkan mengunjungi hingga menginap di salah satu rumah warga Baduy Luar.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zahwa0144 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 Aug 21