Berikut ini adalah pertanyaan dari tiaazzahra215 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
sekolah biasa saja rentan menjadi klaster baru karna tidak mempertimbangkan keputusan secara matang, klaster sekolah muncul di beberapa daerah seperti Tulungagung, Lumajang, Kalimantan barat,Tegal Cilegon, Sumedang,Pati, Balikpapan,dan Rembang.
pembelajaran tatap muka untuk SLB perlu di tinjau ulang.mengingat pembelajaran anak berkebutuhan khusus tidak bisa disamakan dengan sekolah biasa.
pertanyaan
1. apakah persamaan kedua teks berikut
2.adakah perbedaan antara dua teks tersebut
3.dimanakah perbedaan nya
4.manakah yang termasuk teks diskusi? jelaskan alasannya!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Persamaan kedua teks tersebut adalah kedua teks tersebut memilki kesamaan topik yaitu membahas mengenai pembelajaran tatap muka di sekolah.
2.Perbedaan kedua teks tersebut adalah kedua teks tersebut memiliki beberapa perbedaan. Teks pertama membahas mengenai pembelajaran tatap muka di lingkungan sekolah biasa, teks kedua membahas mengenai pembelajaran tatap muka di lingkungan sekolah SLB.
3. Letak perbedaannya pada teks pertama membahas mengenai pembelajaran tatap muka di lingkungan sekolah biasa, teks kedua membahas mengenai pembelajaran tatap muka di lingkungan sekolah SLB. Selain itu teks pertama membahas pengenai kebijakan di pemerintah pusat sedangkan teks kedua membahas mengenai kebijakan pemerintah daerah.
4.Manakah yang termasuk teks diskusi? Teks yang tergolong teks diskusi adalah teks kedua. Karena teks kedua mengajak para orang tua untuk memikirkan kembali tentang kebijakan sekolah tatap muka di lingkungan pendidikan SLB, hal ini menjadi ke khawatiran karena COVID masih terus memakan korban.
Pembahasan:
Dalam bahasa Indonesia, kita mengenal berbagai jenis teks, mulai dari laporan, observasi, persuasi, negosiasi hingga penjelasan. Setiap teks adalah unik dan memiliki karakteristiknya sendiri. Selain itu, setiap teks biasanya memiliki kegunaannya masing-masing, tergantung konteks kebutuhan penulis. Misalnya, teks laporan pengamatan dapat diartikan sebagai teks laporan yang berisi informasi tentang klasifikasi spesies objek berdasarkan kriteria tertentu. Teks deskriptif, di sisi lain, dapat diartikan sebagai teks yang memberikan deskripsi deskriptif, deskriptif, atau terperinci tentang suatu peristiwa atau objek berdasarkan pengalaman, perasaan, dan pengamatan penulis.
Pelajari lebih lanjut:
Pelajari lebih lanjut mengenai materi perbedaan teks pada yomemimo.com/tugas/4764828
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 30 Jun 22