inti pokok atau nyawa karya ilmiah terdapat pada bagian

Berikut ini adalah pertanyaan dari acilulala5 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Inti pokok atau nyawa karya ilmiah terdapat pada bagian

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bab analisis

Penjelasan:

•hal hal ini yang perlu diperhatikan dalam menulis karya ilmiah yang baik antara lain:

1.Pokok permasalahan dibahas secara detail dengan tuntas

2.Keterangan yang dikemukakan dalam menulis tersebut sesuai dengan fakta dan data yang diperoleh sesuai dengan literatur yang tersedia dan sesuai dengan data lapangan

3.Tulisan disusun menurut pola tertentu sehingga tulisan tersebut saling berkesinambungan dan berurutan

4.Menghindari kesalahan atau kekeliruan baik dalam pengutipan, penyajian data dan penulisan huruf

5.Menbahas permasalahan secara lugas langsung pada persoalan yang dikaji

6.Tidak melibatkan emosional

7.Semua keterangan disajikan dengan dasar dan alasan yang logis atau masuk akal

8.Jika uraian singkat tetapi tetap isinya padat

9.keterangan yang dikemukakan dapat mengungkapkan makna yang jelas sihingga mudah di pahami pembaca

10.Menerima adanya pendapat baru yang tidak sesuai dengan apa yang ditulis dalam karya ilmiah tersebut

11. Menggunakan bahasa yang baku,tepat,ringakas dan jelas

•Karya ilmiah dibedakan menjadi beberapa jenis yaitu:

1.Karya ilmiah populer,seperti artikel ilmiah di media massa

2.Makala

3.Kertas Kerja

4. Laporan Penelitian

5.Skripsi

6.Tesis

7.Disertasi

Semoga Membantu ):

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jessikasimanjuntak12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22