masalah yang dialami oleh tokoh utama dalam cerita disebut?Jawab yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari RamdaniDesu pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Masalah yang dialami oleh tokoh utama dalam cerita disebut?Jawab yang bener jangan ngasal kalo salah gua report (눈‸눈)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawabannya konflik

Konflik adalah suatu masalah yang

selalu timbul dalam kehidupan manusia.

Hal ini dikarenakan dalam realita

kehidupan, tidak jarang manusia mengalami

hambatan atau masalah-masalah yang

mengakibatkan munculnya konflik. Konflik

kerap kali menjadi faktor yang

mempengaruhi perubahan psikis manusia

sehingga berakibat pada perilaku dan sikap

yang diambil dalam menjalani kehidupan.

Setiap individu pasti memiliki

fenomena konflik yang berbeda-beda.

Manusia yang mengalami masalah yang

tidak terpecahkan akan menimbulkan

konflik. Salah satu masalah yang dialami

oleh manusia adalah konflik dalam

kehidupannya. Konflik lahir dari kenyataan

yang tidak sesuai dengan keinginan, baik

secara batiniah, emosional, kebudayaan,

kebutuhan, maupun kepentingan.

Ketidakmampuan seseorang dalam

menyikapi setiap konflik dalam hidupnya

mengakibatkan hilangnya pengendalian

diri.

Konflik dapat terjadi dalam kehidupan

nyata maupun imajinatif. Hal ini

dikarenakan, konflik-konflik yang dialami

manusia dalam kehidupannya sering kali

menggugah sastrawan untuk

menuangkannya ke dalam karya sastra.

Karya sastra menjadi sarana sastrawan

untuk menyampaikan konflik-konflik yang

dialami oleh manusia dalam kehidupannya.

Sebab, karya sastra berfungsi untuk

menginvestasikan sejumlah besar kejadian- kejadian yang dikerangkakan dalam pola- pola yang bersifat imajinatif. Satu di

antaranya adalah karya sastra berbentuk

novel.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh findriawati dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21