contoh hasil percobaan teks laporan membuat bunga dari sabun​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sitinorazizah189 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh hasil percobaan teks laporan membuat bunga dari sabun​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara Pembuatan Bunga Sabun

Bahan-bahan yang digunakan:

1.sabun mandi

2.tepung tapioka atau maizena

3.pewarna

4.parutan kelapa atau keju

5.mangkok pot bunga

Langkah Pembuatan Bunga sabun

-Sabun mandi di parut dengan parutan kelapa.

-Parutan tadi masukkan ke dalam mangkok,campurkan tepung ke dalam mangkok dan aduk dengan rata jangan lupa berikan air sedikit.

-Adonan tersebut bagi menjadi dua: yang satu diberikan pewarna hijau dan yang satu diberikan pewarna merah.

-Siapkan sumpit untuk tangkainya

-Ambil sedikit adonan berwarna merah lalu letakkan pada ujung sumpit kemudian bentuk seperti bunga.

-Balut tangkai dengan adonan yang berwarna hijau dan jangan lupa bentuk seperti daun

-Lakukan hal yang sama sampai dengan adonan tersebut habis

-Setelah adonan selesai maka biarkan sampai adonan tersebut kering.

-Jika sudah kering maka bungan tersebut dapat di gunakan sebagai hiasan.

Penjelasan:

Maaf gak lengkap

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh JcaBadGirl dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 09 Nov 21