BUATLAH TEKS LAPORAN DENGAN TEMA WIRAUSAHA JAWAB DENGAN BENAR ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari isnwisns pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

BUATLAH TEKS LAPORAN DENGAN TEMA WIRAUSAHA JAWAB DENGAN BENAR ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Latar Belakang Di era global sekarang ini keadaan ekonomi di Indonesia memang sangat memprihatinkan , namun kita tidak boleh menyerah pada keadaan sekarang ini yang serba sulit kita harus berusaha, kreatif, inovatif dan berani mengambil suatu keputusan serta resiko untuk menciptakan lapangan pekerjaan sendiri.kita tidak harus bergantung pada orang lain.Untuk mendapatkan suatu pekerjaan kita harus berusaha semaksimal mungkin. Salah satu usaha yang dilakukan untuk mengurangi pengangguran yaitu dengan berwirausaha. Dengan kita berwirausaha kita bisa belajar mandiri dan bisa memaknai arti penting kehidupan secara tidak langsung kita sudah membantu banyak orang. Bisnis adalah sebuah pembelajaran, dimana dibutuhkan analisa yang sangat dalam tentang prospek dan kelayakan dalam usaha itu. Oleh karena itu, bisnis itu harus dimulai sejak dini sehingga kita memiliki banyak waktu untuk dapat berpikir dan mengolah otak demi kesuksesan usaha tersebut. .Saya memilih usaha makanan ringan Ibu Nina sebagai objek untuk tugas yang saya kerjakan karena melihat perkembangan usaha Ibu Nina yang sudah semakin membesar berkat kerja keras dan usahanya.

Penjelasan:

maaf kalo salah :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh keikokiyomi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Feb 22