(1) Hadirin yang bahagia. (2)Seperti yang kita ketahui,pantai senggigi sebagai

Berikut ini adalah pertanyaan dari MutiaraRini4130 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

(1) Hadirin yang bahagia. (2)Seperti yang kita ketahui,pantai senggigi sebagai aset daerah memiliki ciri khas sendiri, yaitu teluknya yang indah. (3)Pantai ini juga airnya bening dan pasirnya putih serta di kelilingi pengunungan dengan bukit yang menghijau. (4)Keaneragaman terumbu karang di wilayah perairan ini termasuk jenis yang langka di dunia, khususnya terumbu karang biru (blue coral). (5)Oleh sebab itu aset yang tidak ternilai harganya ini hendaknya kita jaga dan lestarikan agar dapat diwariskan kepada generasi mendatang. Kalimat yang menyatakan penyebab ditunjukkan pada nomor... (1) (2) (3) (4)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kalimat yang menyatakan penyebab ditunjukkan pada nomor (5) Oleh sebab itu aset yang tidak ternilai harganya ini hendaknya kita jaga dan lestarikan agar dapat diwariskan kepada generasi mendatang. Kalimat yang menyatakan penyebab dapat ditandai oleh kata "oleh sebab itu".

Pembahasan:

Kalimat adalah satuan bahasa terkecil untuk menyampaikan suatu keutuhan makna tertentu kepada orang lain. Unsur-unsur kalimat meliputi subjek, predikat dan objek.

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut tentang kalimat pada yomemimo.com/tugas/20430891

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh priskathaliaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Mar 22