Berikut ini adalah pertanyaan dari raisalsixpoint19 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
minta tolong ya kak, saya bingung banget mau gimana buatnya
kalo kakak kakaknya mau bantuin makasih banget
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Tahun yang baru biasanya diikuti dengan niatan dan resolusi baru. Segala sesuatu yang baru biasanya membawa harapan baru, karena ia menyediakan kesempatan untuk memulai lagi. Hal-hal yang tidak memuaskan di bab sebelumnya dapat di-reset di lembaran baru yang kosong.
Demikian juga hadirnya para pemimpin dan pejabat publik baru di mana pun. Pemimpin baru biasanya tidak memiliki catatan noda di mata publik, kecuali bila kredibilitas di masa sebelumnya benar-benar buruk. Oleh karena itu, publik pun banyak melontarkan harapan akan masa depan yang lebih baik
Penjelasan:
semoga terbantu :v
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh daniriorafa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 30 Jul 21