3. Bacalah kutipan teks pidato berikut! Puji syukur marilah kita

Berikut ini adalah pertanyaan dari ekabuk82 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. Bacalah kutipan teks pidato berikut! Puji syukur marilah kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan karunia-Nya kiat dapat berkumpul dalam keadaan sehat dan bahagia. Sebelumnya, saya mengucapkan terima kasih kepada Bpk/Ibu guru dan teman-teman semua yang telah memberikan kesempatan kepada saya untuk memberikan pidato dalam peringatan Hari Guru yang diperingati setiap tanggal 25 November Petanyaan! d.Bagaimana suasana yang terjadi ketika pidato tersebut disampaikan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

>>> Jαwαвαη ධ

d. Bagaimana suasana yang terjadi ketika pidato tersebut disampaikan?

Suasana hati dengan rasa syukur dan terimakasih kepada guru.

Pidato tersebut menjelaskan tentang Hari Guru yaitu pada tanggal 25 November.

>>> Pεмвαнαδαη ධ

Hay, Saya Colourz! Colourz akan menguraikan sedikit bersinggungan dengan pidato.

Menurut KBBI Pidato adalah 'pengungkapan pikiran dalam bentuk kata-kata yang ditujukan pada orang banyak". [KBBI 2002 : 871]

Ciri ciri pidato :

  1. Dihadiri audiens
  2. Merupakan bentuk komunikasi satu arah
  3. Menyampaikan suatu materi
  4. Dilakukan di tempat yang khusus
  5. Menggunakan sistematika yang berurutan

>>> Dεταil ධ

Mapel : B. Indonesia

Kelas : 8 SMP

Bab : 7 - Peka Terhadap Permasalahan Aktual

Materi : Pidato dan Teks Persuasi

Kode soal: 1

Kode kategorisasi : 8.1.7

answer by Colourfulway ♡

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Colourfulway dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 17 May 22