Bacalah paragraf berikut untuk soal nomor 16 dan 17. Bagi bangsa

Berikut ini adalah pertanyaan dari suhermanwardhana pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bacalah paragraf berikut untuk soal nomor 16 dan 17.Bagi bangsa Indonesia, bahasa Indonesia merupakan symbol dan identitas kultural ataupun politisi yang menjadi rantai pengikat kuat dalammembangun kebersamaan sebagai sebuah komunitas di dalam keberanekaragaman kepentingan. Sebagai sebuah rantai pengikat, bahasa Indonesia yang dideklarasi- kan sebagai identitas tunggal kebahasaan telah teruji mampu mempersatukan beragam kepentingan dan latar belakang etnis ataupun agama. Berdasarkan hal ini, sudah selayaknya refitalisasi pengguna bahasa Indonesia melalui program pembelajaran di sekolah harus selalu ditingkatkan dari hari ke hari.
16. Simpulan paragraf di atas adalah . . . .
A. Bahasa Indonesia merupakan simbol ataupun identitas kultural ataupun politis sudah selayaknya revitalisasi melalui program pembelajaran di sekolah.
B. Sebagai rantai pengikat dalam membangun keberagaman kepentingan, bahasa Indonesia dideklarasi- kan sebagai identitas tunggal kebahasaan.
C. Bahasa Indonesia sudah dideklarasikan sebagai identitas tunggal kebahasaan mampu mempersatu- kan beragam kepentingan dan latar belakang etnis ataupun agama.
D. kebersamaan sebagai sebuah komunitas mampu diwujudkan oleh bahasa Indonesia sejak dideklarasi- kan sebagai identitas tunggal kebahasaan.
E. Revitalisasi pengguna bahasa Indonesia melalui program pembelajaran di sekolah-sekolah harus selalu ditingkatkan dari hari ke hari.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. Sebagai rantai pengikat dalam membangun keberagaman kepentingan, bahasa Indonesia dideklarasi- kan sebagai identitas tunggal kebahasaan.

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rahmawatie080881 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 21 Aug 21