Berikut ini adalah pertanyaan dari usertank40 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Kak, Tolong bantu kak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
GURINDAM
ciri-ciri gurindam
•Gurindam terdiri atas dua baris pada setiap baitnya.
•Setiap barisnya mempunyai jumlah kata 10-14 kata.
•Setiap barisnya mempunyai keterkaitan sebab akibat.
•Setiap barisnya mempunyai bersajak atau rima A-A, B-B, C-C, dan selanjutnya.
Maksud atau isi pada gurindam ada di baris kedua.
•Isi gurindam umumnya tentang kata-kata mutiara atau filosofi hidup, nasehat-nasehat.
1 apabila diputusin cinta
akan timbul yang lainnya
2 jika kamu rajin membaca buku
kelaknya kamu menjadi berilmu
ciri-ciri gurindam
•Gurindam terdiri atas dua baris pada setiap baitnya.
•Setiap barisnya mempunyai jumlah kata 10-14 kata.
•Setiap barisnya mempunyai keterkaitan sebab akibat.
•Setiap barisnya mempunyai bersajak atau rima A-A, B-B, C-C, dan selanjutnya.
Maksud atau isi pada gurindam ada di baris kedua.
•Isi gurindam umumnya tentang kata-kata mutiara atau filosofi hidup, nasehat-nasehat.
1 apabila diputusin cinta
akan timbul yang lainnya
2 jika kamu rajin membaca buku
kelaknya kamu menjadi berilmu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh widyawattimena dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 29 Jul 21