Berikut ini adalah pertanyaan dari strawberiezpeach pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Buatlah 10 kata Antonim menentukan kalimat utama dari sebuah paragraf contoh:Sebagai umat islam kita harus membiasakan untuk memakan makanan yang halal dan baik agar tubuh kita sehat dan kuat. Namun demikian islam pun mengajarkan kita agar tidak boros dan menyia-nyiakan makanan. Apabila kita terbiasa mengonsumsi yang halal hidup kita akan diberkahi oleh Allah dan akan senantiasa terjaga dari yang haram atau buruk.bantu dong please ya buru buru
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
10 kata antonim
1. Halal = Haram
2. Sehat = Sakit
3. Kuat = Lemah
4. Boros = Hemat
5. Hidup = Mati
6. Buruk = Baik
7. Biasa = Istimewa
8. Berkah = Musibah
9. Konsumsi = Menyimpan
10. Sia-sia = Manfaat
Jika ada yang salah, mohon di maafkan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KuroNekoSensei dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 03 Jul 21