Berikut ini adalah pertanyaan dari maksudlukman pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
*Pertanyaan*
1. Apa yang dimaksud dengan SDA?
Jawaban:
SDA adalah semua/segala bahan yang ditemukan manusia dalam alam yang dipakai untuk kepentingan hidup nya
2. Mengapa Indonesia memiliki SDA yang melimpah?
Karena Indonesia berada Ring Of Fire, akibat pertemuan 4 lempeng benua sehingga bermunculan banyak gunung api aktif yang di ikuti kesuburan tanah nya.
3. Potensi SDA di Indonesia sangat melimpah. Mengapa?
Jawaban:
di Indonesia potensi SDA nya melimpah karena beberapa faktor,yaitu:
1. Pengaruh letak astronomi, sehingga Indonesia beriklim tropis
2. Pertemuan 4 lempeng, sehingga banyak gunung api yang aktif yang membawa kesuburan tanah
3. Pengaruh letak geografis, sehingga Indonesia di apit oleh 2 benua dan 2 samudra, sehingga Indonesia memiliki SDA hayati dan nonhayati
4. Apakah tanah dan air dapat diperbarui? Jelaskan!
Ya, tanah dan air dapat diperbarui, sebab tanah dan air dapat tersedia kembali dalam waktu yang cepat sehingga tidak dapat habis, namun kualitasnya bisa menurun.
Penjelasan:
semoga membantu dan maaf kalau kepanjangan jawaban dan pertanyaannya
jangan report jawabanku ya @AndreanY
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh helensihombing91 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 02 Aug 21