1.apa yang dimaksud dengan masalah? 2.apa pula yang dimaksud dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari puputsukma77 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.apa yang dimaksud dengan masalah?2.apa pula yang dimaksud dengan debat?
3.bagaimana hubungan masalah dengan debat?
4.apa tujuan dari perdebatan?
5.mengapa dalam diskusi sering kali muncul perdebatan?

mohon bantuanya

terimakasii​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 ) Masalah adalah suatu keadaan dimana sesuatu tidak berjalan sesuai dengan yang diharapkan

2) Debat adalah kegiatan yang dilakukan 2 orang atau lebih untuk mengemukakan pendapatnya masing masing sehingga mendapatkan satu keputusan akhir yang biasanya menguntungkan kedua belah pihak

3) Masalah adalah hal yang ingin diatasi atau diselesaikan. Namun, di sisi lain ada berbagai cara untuk mengatasinya. Untuk menyelesaikan masalah itu maka dibutuhkannya debat agar bisa mendapatkan hasil yang maksimal dan diharapkan bisa menyelesaikan satu masalah.

4) Agar mendapatkan keuntungan atau benefit bagi setiap pihak

5) Karena dalam diskusi itu memiliki lebih dari satu orang. Oleh karena itu maka setiap orang mengemukakan ide nya masing masing sehingga akhirnya bisa memilih pemikiran siapa yang paling cocok untuk hasil akhirnya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Jooaasshh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21