sebutkan hal-hal yang perlu dilakukan saat membuat laporan hasil diskusi

Berikut ini adalah pertanyaan dari nayyarashafakamila69 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan hal-hal yang perlu dilakukan saat membuat laporan hasil diskusi buku!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Topik atau masalah yang didiskusikan

2. Tujuan diskusi

3. Pelaksanaan dan peserta diskusi

a. Narasumber yang menyampaikan pokok-pokok pikiran, pemakalah atau pemrasaran yang menyampaikan makalah, atau panelis

b. Moderator yang memimpin diskusi .

c. Penulis/notulis yang bertugas mencatat pertanyaan, pendapat, serta tanggapan berkait dengan masalah yang dibahas dalam diskusi.

d. Peserta diskusi

4. Materi diskusi yang berupa makalah dan hasil pembahasannya.

5. Tempat, waktu, dan penyelenggaraan diskusi

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anjohanes051 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Jan 22