Otak Orang Indonesia Paling Mahal Konon otak orang Indonesia sangat digemari

Berikut ini adalah pertanyaan dari Scomparire pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Otak Orang Indonesia Paling MahalKonon otak orang Indonesia sangat digemari dan jadi rebutan di
antara calon penerima donor otak manusia. Di bursa pasar gelap, harga
otak manusia Indonesia dikabarkan paling tinggi. Setiap ada persediaan
hampir bisa dipastikan langsung laku terjual.
Orang-orang pun heran. Mengapa bukan otak orang Yahudi yang
terkenal cerdas-cerdas itu yang diburu? Mengapa bukan otak orang-
orang Jepang yang tersohor memiliki kemampuan tinggi dalam bidang
teknologi yang diperebutkan? Atau mengapa tidak otak orang Cina yang
sudah dikenal luas lihai berbisnis? Mengapa justru otak orang Indonesia?
Setelah dilakukan semacam penelitian, ternyata persepsi para
penerima donor otak dalam menentukan pilihan bukan pada standar
umum seperti asumsi di atas. Jawab mereka, “Habis, otak orang
Indonesia rata-rata masih mulus. Soalnya jarang dipakai.”

1. Tuliskan dan uraian bagian struktur teks anekdot tersebut!
2. Tuliskan konjungsi penanda urutan peristiwa dalam teks anekdot tersebut!
3. Sindiran apa yang disampaikan dalam anekdot tersebut?
4. Siapa yang disindir dalam anekdot tersebut?
5. Sampaikanlah tanggapanmu mengenai anekdot tersebut!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Teks anekdot merupakan cerita singkat yang di dalamnya mengandung unsur lucu dan memiliki maksud untuk mengkritik

Teks anekdot biasanya bertopik tentang layanan publik, politik, lingkungan, dan sosial. Tidak hanya berbentuk cerita, teks anekdot juga dapat berbentuk dialog singkat antara dua tokoh..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andrihartanto973 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Feb 22