Berikut ini adalah pertanyaan dari aminapeseg35 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
kenapa harus ada senja saat aku belum sempat mengukir senyummu. kenapa harus ada senja saat aku belum bisa mengerti dirimu . kenapa harus ada senja saat aku belum mewujudkan mimpimu. Apakah ini termasuk sajak dan contoh sajak apa ini
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
jawab
contoh Sajak Penuh atau Sajak Sempurna
penjelasan
Sajak Penuh atau Sajak Sempurna
Sajak jenis ini ditandai dengan kesesuaian bunyi pada suku kata terakhir secara penuh.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh antoniapa1000 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 19 Jul 21