CARA CUCI TANGAN YG BENER KEK MANA COK ?! (BIASA

Berikut ini adalah pertanyaan dari Dedysaputra30 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

CARA CUCI TANGAN YG BENER KEK MANA COK ?!(BIASA NYA SIH, BASAHIN TANGAN - KASI SABUN - KOCOK² - BILAS - KELAR)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.

Basahi tangan dengan air bersih, kemudian tuangkan Saniter Hand Wash pada telapak tangan

2.

Tangkupkan kedua telapak tangan, kemudian gosokkan Saniter Hand Wash yang telah dituangkan secara merata

3.

Saling gosokkan telapak tangan kiri dan kanan Anda dengan jari yang saling terkait

4.

Letakkan punggung jari pada telapak satunya dengan jari yang saling mengunci

5.

Gosok ibu jari kiri secara memutar oleh tangan kanan dan lakukan sebaliknya

6.

Kuncupkan jari-jari tangan kanan Anda, kemudian gosok memutar di telapak tangan kiri dan lakukan sebaliknya

7.

Bilas dan keringkan menggunakan tisu atau kain bersih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dd6523775 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Jan 22