B. IndonesiaBerilah tanda centang pada kata kata yang menunjukkan kata

Berikut ini adalah pertanyaan dari sa2955234 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

B. IndonesiaBerilah tanda centang pada kata kata yang menunjukkan kata baku. Perbaikilah kata tidak baku yang kamu temukan menjadi kata baku baku
agrobisnis=
otentik=
ekspor=
lemari=
kasatmata=
per orang=
kosa kata=
ekstrem=
didepan=
supir=
foto=
sekering=
saklar=
influenza=
olahraga=
resiko=
bagaimana=
maupun=
apotek=​
bantu jawab yhh

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kata baku dan tidak baku berikut ini adalah

1.Agrobisnis (baku)

2.Otentik (tidak baku) - autentik

3.Ekspor (baku)

4.Lemari (baku)

5.Kasatmata (baku)

6.Perorang (tidak baku) - per orang

7.Kosa kata (tidak baku) - kosakata

8.Ekstrem (baku)

9.Didepan (tidak baku) - di depan

10.Supir (tidak baku) - sopir

11.Foto (baku)

12.Sekering (tidak baku) - sekring

13.Saklar (baku)

14.Influenza (baku)

15.Olahraga (baku)

16.Resiko (tidak baku) - risiko

17.Bagaimana (baku)

18.Maupun (baku)

19.Olahraga (baku)

20.Blender (baku)

Penjelasan:

Penulisan autentik dan risiko merupakan kata yang diadopsi dari bahasa Inggris. Sedangkan penulisan 'per orang' dipisah karena menunjukkan numeralia yang berarti tiap-tiap. Penulisan 'di depan' juga harus dipisah karena 'di' menunjukkan partikel kata depan.

Penjelasan:

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alvinocb680 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 09 Jan 22