2. Bacalah teks berikut! Semenjak banyak ditemukannya satwa liar yang mati

Berikut ini adalah pertanyaan dari kharisma4977 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

2. Bacalah teks berikut!Semenjak banyak ditemukannya satwa liar yang mati di hutan, usaha penyelamatan
satwa-satwa liar mulai banyak digalakkan. Salah satunya oleh Lembaga swadaya
masyarakat bernama The Gibbon Foundation. The Gibbon Foundation mendirikan pusat
penyelamatan satwa setelah mendapatkan banyak informasi mengenai penyebab matinya
satwa liar. Lembaga ini mencatat bahwa banyak manusia yang memburu dengan liar. Data
lain juga menyebutkan bahwa sekitar 69 ribu warga memelihara satwa liar. Mulai dari
jenis mamalia, unggas, reptilia, hingga ikan. The Gibbon Foundation berharap bahwa
dengan adanya lembaga ini, maka angka kematian satwa liar dapat menurun.
Gagasan pokok teks tersebut adalah ....
A. The Gibbon Foundation mendirikan pusat penyelamatan satwa liar.
B. Salah satunya oleh Lembaga swadaya masyarakat bernama The Gibbon Foundation.
C. Semenjak banyak ditemukannya satwa liar yang mati di hutan, usaha penyelamatan satwa-
satwa liar mulai banyak digalakkan.
D. The Gibbon Foundation berharap bahwa dengan adanya lembaga ini, maka angka
kematian satwa liar dapat menurun.
3
Perhatikan lanoran berikut!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Semenjak Banyak Ditemukannya Satwa Liar Yang Mati Di Hutan, Usaha Penyelamatan Satwa Satwa Liar Mulai Banyak Digalakkan.

Penjelasan:

Gagasan Pokok Adalah Pernyataan Yang Menjadi Inti Sari Suatu Pembahasan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wigatiningsih0607 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 Aug 21