Berikut ini adalah pertanyaan dari padildanyemu pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Simpulan yang tepat berdasarkan teks tersebut adalah
A. Kemajuan teknologi yang membuat anak - anak kurang mengenal permainan tradisional yang bernilai seni dan budaya.
B. Anak - anak tidak mengenal permainan tradisional, seperti egrang, bakiak, congklak, kelereng, dan engklek.
C. Permainan modern yang berkembang saat ini tidak terlepas dari dampak kemajuan teknologi.
D. Anak - anak cemerlang menyukai permainan online dan juga permainan tradisional.
Penjelasan:
Yang dimaksud dengan SIMPULAN / KESIMPULAN adalah suatu ikhtisiar dari suatu uraian, pidato dan semacamnya. Kesimpulan juga bisa dimaknai sebagai kesudahan pendapat atau pendapat yang terakhir yang didasarkan pada penjelasan atau uraian sebelumnya. Keputusan juga bisa dimaknai sebagai suatu keputusan yang didapatkan dengan menggunakan metode pikir deduktif atau kah induktif.
Jadi, didalam teks itu menjelaskan tentang permainan yang canggih dan didukung dengan kemajuan teknologi yang membuat anak - anak kurang mengenai permainan tradisional yang bernilai seni dan budaya, Jenis permainan tradisional seperti,
- Engrang
- Bakiak
- Congklak
- Kelereng
- Engklek
Jawabannya
A. Kemajuan teknologi yang membuat anak - anak kurang mengenal permainan tradisional yang bernilai seni dan budaya.
Semoga Bermanfaat
Maaf Kalau Salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Geraldryantriyono dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 26 Aug 21