apa penyebab seorang anak tidak dapat melanjutkan pendidikannya di perguruan

Berikut ini adalah pertanyaan dari sonicsfear pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

apa penyebab seorang anak tidak dapat melanjutkan pendidikannya di perguruan tinggi? Dan bagaiman cara mengatasinya?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kondisi ideal dengan konteks tersebut adalaha anak tersebut dapat menempuh ke Perguruan Tinggi. Namun dengan kendala yang dialami anak tersebut, kondisi tersebut tidak dapat dicapai. Dalam kondisi ideal, anak tersebut dapat sekolah sampai tamat. Masalah mengenai biaya adalah hal yang di luar kondisi ideal anak tersebut. Anak setelah tamat SMA seharusnya dapat melanjutkan studinya sampai ke universitas keinginannya.

Namun, realitanya banyak sekali yang tidak dapat mencapai tingkat SMA. Hal itu dikarenakan masalah finansial dan juga kurangnya edukasi serta lingkungan sebagai beberapa faktor. Masyarakat miskin yang memiliki anak juga kurang mendapat edukasi tentang pentingnya sekolah, maka terkadang mereka tidak menyekolahkan anak mereka sampai tinggi. Dalam konteks tersebut, anak-anak yang ingin masuk ke perguruan tinggi namun terhambat masalah finansial sangat umum di kota besar. Mereka biasa mencari uang sendiri, namun banyak juga yang tidak dapat pekerjaan karena kualifikasinya yang kurang atau hal lainnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh javierpermata dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Mar 22