Berikut ini adalah pertanyaan dari hermianapransa pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2.berawan
3. cerah
4. lari
5. hujan
6. dingin
7. langit
8. buku
9. mendung
10. basah
11. bermain
12. makanan
13. pohon
mohon bantuannya untuk di jawab segera ya..
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1) Mengutip KBBI, panas adalah rasa seperti terbakar karena bersuhu relatif tinggi. Sedangkan suhu adalah ukuran kuantitatif terhadap temperatur seperti panas dan dingin yang dapat diukur dengan termometer. Dalam IPA, panas merupakan salah satu bentuk energi. Panas juga bisa disebut juga dengan kalor.
2) Yang dimaksud dengan cuaca berawan adalah suatu keadaan dimana sinar matahari tertutup oleh awan yang sudah memiliki kandungan uap air.
3) Arti kata cerah adalah: terang (tentang hari, bulan, warna); jernih (tentang kaca).
4) Lari adalah keadaan dimana kaki berpindah tempat ke depan dengan kecepatan maksimum dan lebih cepat dari berjalan. Pada saat berlari ada saat dimana badan dapat melayang diudara dan kaki tidak menapak ke atas tanah.
5) Hujan adalah sebuah presipitasi berwujud cairan, berbeda dengan presipitasi non-cair seperti salju, batu es dan slit. Di Bumi, hujan adalah proses kondensasi uap air di atmosfer menjadi butir air yang cukup berat untuk jatuh dan biasanya tiba di daratan.
6) Dingin adalah keadaan suhu rendah, khususnya di atmosfer. Dalam pengartian umum, dingin sering kali merupakan sebuah persepsi subyektif. Batas suhu terendah adalah nol mutlak, yang didefinisikan sebagai 0.00 K pada skala Kelvin, sebuah skala suhu termodinamik mutlak.
7) Langit adalah bagian atas dari permukaan bumi, dan digolongkan sebagai lapisan tersendiri yang disebut atmosfer. Langit terdiri dari banyak gas dan udara, dengan komposisi berbeda di tiap lapisannya.
8) Buku adalah kumpulan/himpunan kertas atau bahan lainnya yang dijilid menjadi satu pada salah satu ujungnya dan berisi tulisan, gambar atau tempelan. Setiap sisi dari sebuah lembaran kertas pada buku disebut sebuah halaman.
9) Mendung atau mendung cuaca, berdasarkan definisi dari Organisasi Meteorologi Dunia, adalah kondisi cuaca dimana awan menutupi setidaknya 95% dari langit. Tutupan awan total tidak bisa dimasukkan dalam kategori mendung karena fenomena ini juga bisa terjadi dalam suasana berkabut.
10) Makna kata BASAH adalah mengandung air atau benda-benda lain yang sifatnya cair.
11) Diterjemahkan dari bahasa Inggris-Bermain adalah serangkaian aktivitas yang dimotivasi secara intrinsik yang dilakukan untuk kesenangan dan kesenangan rekreasional.
12) Makanan adalah kebutuhan pokok manusia yang diperlukan setiap saat dan memerlukan pengolahan yang baik dan benar agar bermanfaat bagi tubuh, karena makanan sangat diperlukan untuk oleh tubuh. Menurut Depkes RI (2003), makanan adalah semua bahan dalam bentuk olahan yang dimakan manusia kecuali air dan obat-obatan.
13) Menurut batasan yang umum, pohon adalah tumbuhan yang batangnya berkayu dan bercabang. Batang pohon utama berdiri dan berukuran lebih besari dibanding cabang-cabangnya.
Semoga membantu.
Please,Jadikan jawaban tercerdas.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alexandriaimoet87 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 12 Apr 22