tentukan latar tempat dan latar waktu dan latar suasana​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rafaelvasco2109 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tentukan latar tempat dan latar waktu dan latar suasana​
tentukan latar tempat dan latar waktu dan latar suasana​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

tempat : tempat lapang di hutan

waktu : sore hari

suasana : girang, riang, menegangkan

latar tempat ditunjukkan di paragraf awal pada kalimat "bermain bersama di tempat lapang di hutan ...."

latar waktu ditunjukkan pada paragraf pertama "Sore itu tiga kelinci kecil ...."

latar suasana di awal menunjukkan rasa riang dan senang sebab mereka menemukan kantong plastik, namun keadaan berubah saat di paragraf akhir, sebab Cici diterkam oleh serigala

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zleeepy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 Aug 21